Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Pada PT. Bank Syariah Indonesia KCP Sudirman Pekanbaru

Authors

  • Norra Isnasia Rahayu Universitas Muhammadiyah Riau
  • Ziddan Pratama Nadeak Universitas Muhammadiyah Riau
  • Nur Fitriana Universitas Muhammadiyah Riau

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan nasabah pada PT. Bank Syariah Indonesia KCP Sudirman, Pekanbaru. Jenis penelitian ini adalah penelitian survey dengan pendekatan kuantitatif depkriptif. Populasi adalah semua nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Sudirman Pekanbaru berjumlah 57.035, sampel diambil 100 orang responden dengan teknik Purposive Sampling dengan pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner. Metode yang digunakan untuk mnguji hipotesis adalah menggunakan teknik analisis regresi sederhana, dan uji t. berdasarkan uji t menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara kualitas pelayanan terhadap kepuasan nasabah pada PT. Bank Syariah Indonesia KCP Sudirman, Pekanbaru. Dibuktikan dengan nilai uji j menunjukkan nilai signifikan sebesar 0,000 lebih kecil dari 0,05 sehingga Ho ditolak Ha diterima. Sehingga hasil tersebut berarti bahwa terdapat pengaruh antara kualitas pelayanan terhadap kepuasan nasabah pada PT. Bank Syariah Indonesia KCP Sudirman, Pekanbaru.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-05-31

How to Cite

Rahayu, N. I., Nadeak, Z. P., & Fitriana, N. (2022). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Pada PT. Bank Syariah Indonesia KCP Sudirman Pekanbaru. ECOUNTBIS: Economics, Accounting and Business Journal, 2(2), 419–427. Retrieved from https://jom.umri.ac.id/index.php/ecountbis/article/view/605